Perhatian !

Tulisan yang anda lihat sekarang ini, adalah kumpulan dari laporan tugas serta laporan praktikum dan lain hal yang telah penulis publikasikan.

Silahkan mengutip dan mengambil informasi dari tulisan ini, dengan memastikan sumber dan sitasinya diikutsertakan dalam penggunaan tulisan ini.

Kesalahan serta penyalahgunaan isi tidak ditanggung kami.
Terimakasih.Hormat kami
Indonesia Ocean Defender

(marine reporter)

Sabtu, 20 Desember 2008

Avertebrata

Laporan Tugas Avertebrata

Satu spesies baru pada genus Neopetitia ( Polychaeta, Syllidae, Eusylline ) Dari Tenerife, dengan modifikasi acicular chaetyae pada pejantan
Rodrigo Riera – Jorge Nunez – Maria del Carmen Brito
Abstrak
Satu spesies baru pada Neopetitia San Martin, 2003 menggambarkan Intertidal dan Subtidal dangkal – hingga ke dasar di Stasiun timur dan barat pesisir Tenerife, Pulau Canary. Spesies baru ini, mempunyai karakter yang ditandai dengan keberadaan acicular chaeta yang bermodifukasi pada pejantannya.

Kesimpulan
Kesimpulan pada jurnal ini adalah bahwasannya telah ditemukan spesies baru yaitu N. Abadensis yang bisa memisahkan dari dua spesies yang lainnya yaitu N. Amphophthalma dan N. Occulta. Yang membedakan dari yang lainnya adalah keberadaan chaeta modifikasi pada pejantan.

Referensi

Ding D, Westheide W (1997) New records and descriptions of tidal
and subtidal syllid species (Polychaeta) from the Chinese coast.
Bull Mar Sci 277–292
San Martín G (2003) Annelida, Polychaeta II: syllidae. En Fauna
Ibérica, vol 21. In: Ramos MA, Alba J, Bellés X, Gosálbez J,
Guerra A, McPherson E, Serrano J, Templado J (eds) Museo
Nacional de Ciencias Naturales, CSIC, Madrid
Siewing R (1956) Petitia amphophthalma n. gen. n. sp., ein neuer
Polychaet aus dem Sandlückensystem. Vie Milieu 6:413–425
Soosten C von, Schmidt H, Westheide W (1998) Genetic variability
and relationships among geographically widely separated populations
of Petitia amphophthalma (Polychaeta: Syllidae). Results
from RAPD-PCR investigations. Mar Biol 131:659–669
Westheide W, Hass-Cordes E (2001) Molecular taxonomy: description
of a cryptic Petitia species (Polychaeta: Syllidae) from the island
of Mahé (Seychelles, Indian Ocean) using RAPD markers and
ITS2 sequences. J Zool Syst Evol Res 39:103–111

Tidak ada komentar:

Posting Komentar